Ibu

Allah telah menciptakan
ibu untukku
bagaimanapun, dia memang bukan malaikat
sifatnya pun tak menyerupai malaikat
dia adalah manusia
dia adalah seorang wanita
dia adalah wanita terbaik
yang Allah ciptakan untukku
yang Allah ciptakan untuk anak-anaknya
ibuku tak akan kutukar dengan ibu siapapun
ibuku, ibu yang punya surga di telapak kakinya
ibuku yang helaian rambutnya membelai hati
berikan kesejukan berbuah senyuman
ibuku yang jemari tangannya buatkan ribuan keranjang cinta, tumpah ruah
ibuku bukan malaikat
ibuku adalah manusia
manusia hakikatnya adalah makhluk paling sempurna yang Allah ciptakan

Bidadari pun cemburu pada ibuku

Comments

Popular posts from this blog

WARJOK : great place to remember

Sumedang Larang

I not supid