Temukan Aku



temukan aku
di atas puncak kesepianku yang paling tinggi
temukan aku
di dalam endapan samudera kesedihanku yang paling dalam
temukan aku
karena aku telah menghilang dari semua ini
temukan aku
karena aku tak lagi berada di atas puncak kesepianku
temukan aku
karena aku tak lagi berada dalam samudera kesedihanku
temukan aku
karena aku telah menghilang dari semua ini

Comments

Popular posts from this blog

WARJOK : great place to remember

Sumedang Larang

I not supid